Jumat, 08 Juni 2012

Kegelisahan dan Cara Mengatasinya

Kecemasan, kegelisahan atau kecemasan merupakan karakteristik biologis dari manusia, yang mendahului saat-saat bahaya nyata atau bayangan, ditandai dengan sensasi tubuh tidak menyenangkan, seperti perasaan yang kosong di perut, jantung berdetak cepat, rasa takut, sesak di dada, berkeringat dll.  

Kegelisahan (juga disebut kecemasan atau khawatir) adalah keadaan psikologis dan fisiologis ditandai dengan somatik, emosional, komponen kognitif, dan perilaku. Kegelisahan Ini merupakan perasaan tidak menyenangkan dari ketakutan dan kekhawatiran. Makna akar dari kegelisahan ini menacu kepada Kata 'untuk menyakitkan hati atau kesulitan'; baik ada atau tidak adanya stres psikologis, kecemasan bisa membuat perasaan takut, khawatir, gelisah, dan ketakutan kecemasan dianggap sebagai reaksi normal terhadap stressor.. Ini dapat membantu seorang individu untuk menghadapi situasi yang menuntut dengan mendorong mereka untuk mengatasinya. Ketika kecemasan menjadi berlebihan, mungkin termasuk dalam klasifikasi gangguan kecemasan.

Kegelisahan itu bermacam-macam dan cara orang mengatasinya pun bermacam-macam pula, berikut ini merupakan cara mengatasi kegelisahan yang kita miliki :

 1. Ketika kita merasa gelisah saat menunggu sesuatu yang sangat ingin di ketahui  sebaiknya kita menyibukan diri sejenak sambil meunggu apa yang kita tunggu itu datang dengan sendirinya tanpa kita harus merasa gelisah karena menunggu. 

2. Ketika kita melakukan kesalahan yang tidak di ketahui orang lain, namun kesalahan tersebut fatal,  sebaiknya kita konsultasi kepada orang yang kita bisa percaya, kita bisa mengakui apa yang kita lakukan dengan memperbaiki kesalahan tersebut dan meminta maaf ketika apa yang kita lakukan menyakiti orang lain. 

3. Berdoalah kepada tuhan, beribadah, agar kegelisahan yang kita alami hilang dan hati menjadi tenang, karena tuhan adalah maha pencipta, maka tuhan juga yang dapat menjadikan hidup kita lebih tenang.

0 komentar:

Posting Komentar